Tuesday, January 3, 2017

Cara Mengatasi "Insufficient system resources exist to complete error" pada Windows 10

Hello Guys !! Kali ini gua bakalan share problem yang gua alamin saat ngebenerin Lepi temen gua. yaitu Muncul Pop Up  "Insufficient system resources exist to complete error" yang mengakibatkan kita tidak dapat mengakses device manager ataupun task manager.

Langkah-langkah cara mengatasinya yaitu dengan cara berikut:

  1. Bukalah file explorer pada tab Windows
  2. Klik pada file atau folder seperti Document,picture,download atau folder apa saja yang penting ada di Local C yah...
  3. Klik kanan → Klik Properties → Klik pada tab 'Security'→ Klik 'Advanced'
  4. Centang pada checkbock dibagian "Replace all child object permissions with inheritable permissions from this object" 
Restart PC atau Lepi kamu jika sudah melakukan step 1-4.

Selamat Mencoba guys 😄


2 comments:

  1. Finding a true love spell was like a nightmare to me,I have paid over $1972 to different spell caster that never work,Until I meet DrEdede please if you are looking for a real and fast result love spell then she is the answer,you can contact her now on. Ededetemple@gmail.com or +2348129175848

    ReplyDelete